Mengenal Kelompok Kata Benda Bahasa Jepang
Pengertian Meishi (名詞) atau Kata Benda
Apa itu Meishi (名詞) ? Meishi (名詞) adalah kata benda. Dalam suatu percakapan atau tulisan, kita sering menggunakan kata benda ini. Dikatakan bahwa ketika kata benda atau meishi (名詞) berpasangan dengan sebuah argumen, maka kata benda tersebut dapat menjadi subjek kalimat. Selain itu jika meishi (名詞) berpasangan dengan kakujoushi (格助詞) atau partikel penanda khusus, maka meishi (名詞) menjadi kata bantu. Dan jika meishi (名詞) berpasangan dengan hanteishi ( 判定詞 ) atau kata yang menyatakan persetujuan (seperti, です, である, dan だ ), maka meishi menjadi predikat dalam sebuah kalimat.
Macam-macam Meishi (名詞) atau Kata Benda
Terdapat beberapa jenis meishi, diantaranya adalah sebagai berikut.
Hitomeishi (人名詞)
Hitomeishi (人名詞) adalah kata benda yang merujuk kepada nama benda-benda hidup seperti orang, hewan dan tumbuhan serta kata ganti orang.
Monomeishi (物名詞)
Monomeishi (物名詞) adalah kata benda yang merujuk pada nama benda-benda mati.
Jitaimeishi (事態名詞)
Jitaimeishi (事態名詞) adalah kata benda yang merujuk pada suatu hal, kondisi atau peristiwa.
Bashomeishi (場所名詞)
Bashomeishi (場所名詞) adalah kata benda yang merujuk pada nama tempat.
Houkoumeishi (方向名詞)
Houkoumeishi (方向名詞) adalah kata benda yang menunjukkan nama arah atau jalan.
Jikanmeishi (時間名詞)
Jikanmeishi (時間名詞) adalah kata benda yang merujuk pada waktu.
Ternyata selain enam meishi di atas, ada juga kata bantu tanya yang dapat dikategorikan sebagai meishi, hal ini dimaksudkan bahwa kata tanya yang muncul dalam sebuah kalimat tidak dimaksudkan sebagai kata tanya namun sebagai kata yang menunjukkan nama benda, orang, tempat, arah, waktu, keadaan dan sebagai suatu keterangan.
Baca Juga
- 1 Aksara Japang
- 2 Aturan Pembacaan Huruf Hiragana dan Katakana Dalam Bahasa Jepang
- 3 Kata Tunjuk Tempat Kochira ( こちら ), Sochira ( そちら ), Achira ( あちら )
- 4 Kata Tunjuk Tempat koko( ここ ), soko ( そこ ), dan asoko( あそこ )
- 5 Kata tunjuk benda Kono, Sono, dan Ano ( この, その, dan あの )
- 6 Mengenal Kelompok Kata Benda Bahasa Jepang
- 7 Pola Bahasa Jepang Kata Tunjuk Benda
- 8 Mengenal Angka-Angka Dalam Bahasa Jepang
- 9 Perbedaan dare ( 誰 ) dan donata ( 何方 )
- 10 Partikel Dasar no (の) Sebagai Penanda Kepunyaan
- 11 Perbedaan kata nani ( 何 ) dan nan ( 何 ) Dalam Bahasa Jepang
- 12 Mengenal Kalimat Tanya Untuk Rentang Waktu Dalam Bahasa Jepang
- 13 Penggunaan Kata dore ( どれ ) Dalam Bahasa Jepang
- 14 Menyatakan dan Menanyakan Waktu Dalam bahasa Jepang
- 15 Macam-macam Satuan Penggelompokan Bahasa Jepang
- 16 Mengenal Jenis-jenis Partikel atau Joshi Bahasa Jepang
- 17 Kata-kata Paling Sering Digunakan Dalam Bahasa Jepang
- 18 Bagaimana Cara Memesan Makanan Di restoran Jepang
- 19 Bagaimana Cara Menanyakan Harga Dalam Bahasa Jepang
- 20 Macam-macam Cara Panggilan Hormat Orang Jepang
- 21 Macam-macam Cara Meminta Maaf Dalam Bahasa Jepang
- 22 Beberapa Kata sapaan Atau Aisatsu 挨拶 Dalam Bahasa Jepang
- 23 Cara Memperkenalkan Diri dalam Bahasa Jepang - Jikoshoukai (自己紹介)
- 24 Mengenal Golongan Kata Kerja Bahasa Jepang dan Cara Mengubah Kata Kerja Ke Bentuk Masu
- 25 Daftar Kata Kerja Bahasa Jepang Golongan 1, 2, dan 3
- 26 Mengubah Bentuk Kata Kerja Positif, Negatif, Tanya, dan Negatif Tanya Bahasa Jepang
- 27 Perubahan Kata Kerja Bentuk Te ( tte, ite, shite, nde, dan ide )
- 28 Perbedaan Masen ka dan Mashou
- 29 Perbedaan kudasai, choudai, nasai, dan Pola Kalimat Perintah dalam Bahasa Jepang
- 30 Menyingkat Kata Kerja Teshimau Pola Kalimat Informal Te ke Chau
- 31 Daftar Kata Sifat Bahasa Jepang ikeiyoshi い形容詞 dan nakeiyoshi な形容詞
- 32 Macam-maca Keigo ( 敬語 ) dan Perbedaan Antara Sonkeigo 尊敬語 ( そんけいご ), Kenjyuugo 謙譲語 ( けんじょうご ), dan Teineigo 丁寧語 ( ていねいご )