Perbedaan Then dan Than

Table of Contents

Kata then dan than terdengar mirip atau hampir sama. Mungkin dari kalian ada yang belum tahu atau ingin tahu apa sih perbedaan penggunaan than dan than.


Um... mungkin masih banyak yang salah menggunakan atau kurang mengetahui perbedaan antar keduanya.


Then dan than sebenarnya sangat berbeda terutama pada penggunaannya.



Then

Then merupakan kata yang biasanya digunakan berkaitan dengan waktu. Banyak contoh yang memperlihatkan bahwa penggunaan then sebagai kata keterangan.



Pengertian Kata Then

Kata then memiliki banyak pengertian atau arti seperti,
  1. Yang berikut atau setelah itu
  2. Sebagai sebuah konsekuensi atayu dalam kasus itu
  3. Pada waktu itu


Contoh Penggunaan Kata Then

Contoh penggunaan kata then adalah sebagai berikut,
  1. Go to the traffic light, then turn to left
    Pergi ke lampu lalu lintas, kemudian belok ke kiri
  2. if that how you feel, let it go then.
    Kalau itu yang kamu pikirkan, ayo pergi.
  3. The schedule will be completed before then.
    Jadwal itu akan selesai sebelumnya
  4. Turn right then left then left again
    Belok ke kanan, lalu ke kiri, lalu ke kiri lagi
  5. I went to the shop then home
    Saya pergi ke toko itu kemudian ke rumah
  6. Finish the test then stop writing
    Selesaikan test itu kemudian berhenti menulis


Than

Than merupakan kata yang memperkenalkan perbandingan. Kata than sering kita temukan sebagai comparative atau kata yang membandingkan, seperti lebih banyak atau lebih sedikit atau beberapa.



Contoh Penggunaan Kata Than

Beberapa contoh penggunaan kata than adalah,

  1. I am taller than my sister
    Saya lebih tinggi dibanding adik perempuan saya
  2. I know more than you
    Saya lebih banyak tahu dari pada kamu
  3. Elephants are bigger than ants
    Gajah lebih besar dari pada semut
  4. Rice more better than breads
    Nasi lebih baik dari pada roti
  5. Tigers more faster than cats
    Macan lebih cepat dari pada kucing
  6. The weather more hot than yesterday
    Cuaca lebih panas dari pada kemarin