Quantifier dan Classifier atau Kata Yang Menunjukkan Jumlah Atau Ukuran Dalam Bahasa Inggris

Table of Contents

Pengertian Quantifier

Quantifier adalah kata yang menunjukkan jumlah atau ukuran. Secara umum kita menggunakan quantifier pada saat kita ingin memberikan seseorang informasi tentang jumlah dari sesuatu. Biasanya kita akan menggunakan kata how much atau how many.


Secara umum quantifier digunakan sebelum kata benda, gunanya untuk memberikan quantity atau jumlah, seperti some, many, a lot of, dan a few.


Quantifier with Uncountable Nouns atau satuan ukur untuk benda yang tidak dapat dihitung, seperti much, a little/little/very little, a bit (of), a great deal of, a large amount of, a large quantity of.


Catatan: !
little dan very little artinya jumlah suatu benda belum cukup atau tidak terpenuhi.
a little artinya sesuatu itu tidak terlalu banyak, tapi masih dalam kategori cukup.

Quantifier with Countable Nouns atau satuan ukur untuk benda yang dapat dihitung, seperti many, a few/few/very few, a number (of), several, a large number of, a great number of, dan a majority of.


Catatan !
few dan very few artinya jumlah suatu benda belum cukup atau tidak terpenuhi.
a few artinya sesuatu itu tidak terlalu banyak, tapi masih dalam kategori cukup.

Quantifier with Countable Nouns dan Uncountable Nouns atau satuan ukur untuk benda yang dapat dihitung dan tidak dapat dihitung (keduanya boleh digunakan), seperti all, enough, more/most, less/least, no/none, not any, some, any, a lot of, lots of, plenty of.



Contoh Kalimat Dengan Quantifier

Berikut ini adalah contoh kalimat quantifier


  1. there are some books on the tabel(disana terdapat beberapa buku di atas meja)
  2. how much money, do you bring ?(berapa banyak uang yang kamu bawa)
  3. i got a few penny by working (saya mendapatkan sedikit peni(dolar sen) dari bekerja)
  4. she got more friends on school (dia(perempuan) mendapatkan beberapa teman di sekolah)
  5. there is a large quantity of deer on tv (disana banyak rusa di tv)


Pengertian Classifier

Classifier adalah penggolongan suatu kumpulan benda sejenis dengan sebuah nama satuan khusus. Lebih mudahnya perhatikan daftar Classifier di bawah ini.



Daftar Classifier

Berikut ini adalah daftar list classifier yang saya susun. Jika ada yang ingin menambahkan, silahkan tambah pada kolom komentar.


  1. a bar of chocolate/soap = sebatang coklat atau sabun
  2. a glass of water/wine = segelas air atau anggur
  3. a leaf of bread = sepotong roti
  4. a bottle of milk/beer = sebotol susu/bir
  5. a bucket of sand = seember pasir
  6. a drop of sauce = setetes saus
  7. a cup of coffee/tea = secangkir kopi atau teh
  8. a piece of cheese/paper = sepotong keju atau kertas
  9. a spoon of sugar/syrup = sesendok gula atau sirup
  10. a jar of jam/honey = setoples selai/madu
  11. a plate of rice = sepiring nasi
  12. a bowl of soup = semangkuk sup
  13. a sack of cement = sekarung semen
  14. a tube of toothpaste = secepuk pasta gigi
  15. a packet of tea = sebungkus teh
  16. a roll of paper = segulung kertas
  17. a carton of pounder milk = sekantong susu bubuk
  18. a dozen of eggs = selusin telur
  19. a galon of mineral water = segalon ari mineral
  20. a plate of ice cream = sepiring es krim
  21. a box of potato chip = sekotak kerupuk kentang
  22. a stick of cheese = sebatang keju
  23. a crowd of student = segerombolan siswa
  24. a flock of sheep = sekawanan domba
  25. a heap of stone = setumpuk batu
  26. a pile of clothe = setumpuk baju
  27. a row of chairs = sederetan kursi
  28. a tim of children = setip anak-anak
  29. a swarm of beer = sekawanan lebah


Contoh Soal

I put a jar of jam in the refrigerator (saya meletakkan setoples selai di kulkas)
I put some jar of jam in the refrigerator (saya meletakkan beberapa toples selai di kulkas)


She has a plate of curry for breakfast (dia(perempuan) mempunyai sepiring kari untuk sarapan)
she has a lot plate of curry for breakfast (dia(perempuan) mempunyai beberapa piring kari untuk sarapan)


mother bought a leaf of bread in the supermarket (ibu membeli selembar roti di supermarket)
mother bought several leaf of bread in the supermarket (ibu membeli beberapa lembar roti di supermarket)


our teacher gave us a piece of paper to do this test. (guru kami memberikan kami selembar kertas untuk mengerjakan ujian)
our teacher gave us several piece of paper to do this test (guru kami memberikan kami beberapa lembar kertas untuk mengerjakan ujian)


we need a spoon of sugar to make a cup of coffee (kami memerlukan sesendok gula untuk membuat kopi)
we need a bit spoon of sugar to make a cup of coffee (kami memerlukan beberapa sendok gula untuk membuat kopi)


there is a bar of chocolate in the box (disana terdapat sebatang coklat dalam kotak)
there is some bar of chocolate in the box (disana terdapat beberapa batang coklat dalam kotak)


i drink a glass of water after breakfast (saya meminum gelas air setelah sarapan)
i drink a lot glass of water after breakfast (saya meminum beberapa gelas air setelah sarapan)


budi always bring a piece of cake to school (budi selalu membawa sepotong kue ke sekolah)
budi always bring some piece of cake to school (budi selalu membawa beberapa potong kue ke sekolah)


they put a bucket of sand in the garden (mereka meletakkan sekeranjang pasir di taman)
the put some bucket of sand in the garden (mereka meletakkan beberapa keranjang pasir di taman)


would you like a dozen of movie ? (apakah kau menyukai selusin filem)
would you like a large amount of movie? (apakah kamu menyukai banyak filem)